Ada saatnya kita merasa dunia tak perpihak kepada kita. Ada kalanya kita over thinking kalau tidak nanti harus bagaimana dan seperti apa. Padahal semua yang Allah SWT berikan tentunya itu sesuai takaran kebutuhan kita.
Terkadang untuk menjadi ahli syukur teramat berat langkah kita melalui proses demi prosesnya. Namun, yakini segala yang kita lakukan adalah betul-betul yang terbaik untuk kita saat ini.
Teringat ucapan seorang ulama, " Jika kita berbuat baik, mungkin balasan tidak akan didapat saat itu juga, namun setidaknya kita sudah terhindar dari marabahaya yang mengintai kita."
0 komentar:
Posting Komentar